1. Ekstrak file pcmav.zip yang telah anda download dan tempatkan dalam sebuah folder kosong, pada tahap ini sebenarnya pcmav sudah dapat digunakan tapi hasilnya belum maksimal. setelah diekstrak folder tersebut akan memiliki tiga file yakni:
- PCMAV-CLN.exe
- PCMAV-RTP.exe
- README.txt
2. Download file main.cvd dan daily.cvd agar pcmav dapat mengenali virus lebih banyak, kopi file ini ke dalam folder anda mengekstrak file pcmav tadi, folder tersebut akan berisi file :
- PCMAV-CLN.exe
- PCMAV-RTP.exe
- README.txt
- main.cvd
- daily.cvd
3. Ambil file clamav win32 0.94.x.zip, ekstrak isi file tersebut ke dalam folder file pcmav tadi, maka folder tersebut akan terdiri dari file:
- PCMAV-CLN.exe
- PCMAV-RTP.exe
- README.txt
- main.cvd
- daily.cvd
- libclamav.dll
- libclamunrar.dll
- libclamunrar_iface.dll
download update build bila tersedia, dan jika setelah anda jalankan masih ada error coba anda pastikan sistem operasi Windows Anda menggunakan library MSVCRT80 bila belum download disini, ekstrak filenya dan tempatkan ke dalam folder pcmav tadi.
PCMAV sudah dalam mode maksimal.
Tips:
Mengingat PCMAV-CLN bukan antivirus yang autoscan atau autodetec ada baiknya antivirus ini anda buat berdampingan dengan antivirus lainnya seperti antivir, norton, panda, dll. Dan berdasarkan berbagai forum antivirus PCMAV ini lebih cocok bersanding dengan Antivir, PCMAV yang lokal Antivir yang luar.
Daftar File yg harus anda Download:
1. PCMAV 1.7 ( 2.407 Kb ) ini adalah versi terakhir ketika artikel ini ditulis
2. Clamav win32 0.94.zip ( 434 Kb )
nb: untuk file no 3 dan no 4, cara downloadnya yaitu klik kanan pada linknya, lalu anda pilih save link as, atau dibeberapa browser bisa di pilih: Save target as. Karena File yang akan di Download lumayan besar,yaitu sekitar 16 MB. Jadi saya harap anda bersabar sedikit:) Ada baiknya mendownloadnya ketika koneksi internet cepat. Untuk pertanyaan dan tanggapan,silakan tulis di komentar atau email ke neg4s1(at)yahoo(dot)com
2 komentar:
bagaimana cara mengekstrak pcmav 2.0+clamav
Thanks infonya Bro
Posting Komentar